Minggu, 10 Januari 2010

10 hari pertama tahun 2010

Apa yang anda lakukan selama 10 hari di tahun 2010?
Tentu jawabannya beraneka ragam, tergantung kepada siapa pertanyaan ini anda lontarkan setiap jawaban itu pasti di sertai alasan jikalau anda mau mengupasnya dan mengapa meraka melakukan itu
ada yang telah memulai usaha baru ada yang mereview atau membenahi strategi usahanya ada yang mencoba meklebarkan sayapnya dengan memulai bisnis baru namun ada juga yang lebih memilih enjoy dengan apa yang dia miliki saat itu dan mereka pastinya juga ada alasan masing masing, karena pebedaan itu indah. tapi tidak setiap hal itu indah kadang juga kurang enak dilihat atau mungkin kurang begitu familiar di dunia kita

tapi perbedaan itu akan terasa lebih indah atau lebih hidup apabila didalamnya terdapat struktur yang terarah, dan pastinya menuju pada titik pusat tertentu yang lebih baik, sumua keindahan atau keunikan itu tergantung dari mana kita menilai, dari mana kita memandang seperti contoh, gunung akan kelihatan indah di pagi hari tapi tidak di waktu malam kenapa? karena situasi dan waktu yang membedakan itu. juga bulan bintang dan beberapa benda benda di luar sana akan kelihatan lebih indah atau lebih baik jika tepat pada saat saat tertentu. 2009 telah berlalu banyak hal yang kita bisa jadikan sebagai bahan untuk kita kaji untuk kita jadikan motifasi. bergerak untuk terus mengikuti perkembangan yang ada di dunia ini, mulai dari cara kita bekerja cara kita belajar bahkan sampai cara kita untuk mendapatkan apa yang kita inginkan tentunya jangan sampai kita melanggar batas batas atau norma norma yang membuat diri kita akan hancur. 2010 telah kita berjalan dan seiring dengan perjalanan itu apa yang telah kita perbuat untuk diri kita agar lebih baik kedepannya mulai dari kebiasaan kita aktifitas sehari-hari sampain planing beberapa bulan kedepan itu semua hak kita. kita berhak mengatur apa yang menjadi keinginan kita tapi bukan berarti sumua yang kita inginkan harus tercapai karena masih ada orang lain yang berada di sekeliling kita.
ditahun 2010 mari kita lebih tingkatkan kemampuan kita teknih kita supaya lebih cepat tercapai apa yang kita inginkan

0 komentar:

 

Kompul Bloger

Followers